PROFILE PENGELOLA

Antonius Primus, SS

  • Tempat, tanggal lahir: Maumere, 28 September 1983
  • Pendidikan terakhir: Sarjana Filsafat-Teologi pada Sekolah Tinggi Filsafat Teologi Widya Sasana, Malang, Jawa Timur
  • Bidang Keilmuan: Filsafat, Teologi, Ilmu-ilmu Humaniora
  • Kompetensi Keahlian: Penulis/Editor Buku, Desain/Layout berbagai media, Konseptor, Konsultan Jenjang Karir Dosen, Trainer Dunia Penulisan Buku/Artikel, Profesional Jurnalist

Pengalaman Kerja: 

  1. Sekretaris Ketua STIKES Fatima Parepare (sampai sekarang)
  2. Sekretaris Badan Penjamin Mutu STIKES Fatima Parepare (sampai sekarang)
  3. Direktur Penerbit Fatima Press (sampai sekarang), Penerbit buku Anggota IKAPI
  4. Pengelola Jurnal Kesehatan Lentera Acitya STIKES Fatima Parepare (sampai sekarang)
  5. Pengelola Platform Rujukan Digital Mitra Publikasi (sampai sekarang)
  6. Pengelola Jurnal Pemberdayaan Hukum Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Makassar
  7. Pengelola Journal of Health Administration Studies Program Studi Sarjana Administrasi Kesehatan, STIKES Fatima Parepare
  8. Editor dan Jurnalis, Redaktur Pelaksana Media Nasional Majalah Keluarga KANA, Malang-Jawa Timur (2008-2014)
  9. Pengelola Unit Konseling Keluarga, Lembaga Pendampingan Kehidupan Keluarga, Malang-Jawa Timur (2009-2014)
  10. Staf Lembaga Pusat Informasi Metode Ovulasi Billings Indonesia, Kantor pusat Malang-Jawa Timur (2009-2014)
  11. Penulis dan Editor lebih dari 50-an buku 

Jejak Karya/Publikasi

 Karya Populer:

  • Buku: Tubuh Dalam Balutan Teologi 
  • Buku: Filosofi Cinta
  • Buku: Ketika Kehidupan Berakhir di Tangan Tenaga Medis
  • Buku Penulisan Karya Tulis Ilmiah
  • Buku tentang Pencegahan Stunting dalam 1000 Hari Pertama Kehidupan
  • Naskah Akademik Peraturan Daerah Kota Parepare tentang IMD dan ASI Eksklusif